Saturday, April 26, 2014

Colorful

Judul : Colorful
Genre : Drama, Slice of Life, Supernatural
Tipe : Movie
Status : Tamat
Produksi : Sunrise, Aniplex, Sony Music Ent.
Durasi : 127 menit
Tayang : 21 Agustus 2010
Sinopsis :
Satu roh akan diputus dari rantai reinkarnasi atas dosanya yang besar. Tapi sesosok makhluk seperti malaikat datang dan memberi tahu jika ia masih diberi kesempatan sekali lagi. Ia diturunkan kembali ke bumi, mengisi tubuh yang akan mati. Ia harus mengingat apa dosanya di masa lalu selagi diberi kesempatan meminjam tubuh itu selama setengah tahun. Jika dia gagal, dia akan mati untuk selamanya, takkan bereinkarnasi, rohnya dimusnahkan.

Project Owner: Sorachi

4 comments: